fbpx

 Seperti Apa Diet yang Benar Untuk Penderita Diabetes?

Penyakit diabetes merupakan salah satu penyebab kematian yang nggak boleh disepelekan. Selain serangan jantung, diabetes pun menyumbangkan angka kematian yang terjadi setiap 10 menit. Tentunya, angka ini lebih tinggi bila dibandingkan dengan COVID-19. Gaya hidup sedentari alias malas bergerak juga memperparah kejadian diabetes. 

Menu makanan yang kebanyakan mengandung gula juga jadi salah satu penyebab tingginya tingkat diabetes. Kamu pasti aware kalau sekarang ini ada banyak varian menu jajanan dengan kandungan gula yang sangat tinggi. Oleh karena itu, penderita diabetes perlu So, bagaimana bila seorang penderita diabetes ingin diet? Simak caranya berikut ini. 

  1. DASH Plan

DASH Plan merupakan suatu rencana makan yang khusus dibuat untuk menurunkan tekanan darah serta mengurangi gula pada penderita diabetes. Nah, DASH Plan sendiri dilakukan dengan cara mengurangi porsi makan. 

Selain itu, ikuti komposisi makanan juga perlu dipertimbangkan. DASH Plan mengatur cara makan seseorang supaya memenuhi protein harian dengan ikan segar. Selain itu, diharapkan mengkonsumsi beberapa jenis makanan yang mengandung serat tinggi seperti sayur, buah dan kacang-kacangan. 

  1. Diet Mediterania

Diet mediterania mungkin belum terlalu umum didengar. Padahal, diet ini merupakan salah satu metode yang sangat cocok bagi penderita diabetes. Diet mediterania terinspirasi dari kebiasaan makan ala orang Yunani dan Italia. Diketahui bahwasanya di dua negara ini sangat jarang yang menderita penyakit diabetes. 

Nah, pola makan ala diet mediterania mengutamakan konsumsi makanan yang berasal dari alam. Misalkan saja sayuran, buah-buahan, kacang-kacangan serta ikan dan daging. Diet mediterania juga membatasi bumbu yang dipakai untuk mengolah makanan alam tersebut. Penggunaan gula, gram serta tepung dibatasi saat melakukan diet ini. 

So, kamu hanya bisa makan ikan dan ayam yang dibakar atau digoreng tanpa bumbu serta buah-buahan tanpa mayonaise tambahan. Kalaupun ingin minum susu atau yogurt juga sebaiknya tanpa gula. 

  1. Paleo Diet

Diet Paleo juga cocok dilakukan oleh penderita diabetes. Diet jenis ini berawal dari kepercayaan bahwa sistem pertanian modern lah yang menyebabkan munculnya berbagai macam penyakit kronis. Penggunaan bahan kimia pada tanaman seperti pestisida serta obat-obatan lah yang menyebabkan tubuh menggemuk.

diet yang benar bagi penderita diabetes 

Mereka yang mengikuti diet ini hanya boleh mengkonsumsi makanan yang diperoleh dari berburu, bukan sayur atau umbi-umbian yang sengaja ditanam oleh petani. Beberapa contohnya adalah ikan segar dari laut, serta tumbuhan yang berasal dari hutan liar.

  1. Diet Gluten Free

Gluten merupakan protein yang diperoleh dari dalam gandum serta berbagai makanan dalam bentuk biji-bijian. Menurut Asosiasi Diabetes Amerika, 10 persen dari penyintas diabetes menderita penyakit celiac. Penyakit ini merupakan gejala autoimun yang bisa menimbulkan masalah pencernaan bisa tidak diobati. 

Tanyakan dokter bila kamu ingin mencoba Diet Gluten Free. Pasalnya, tidak semua orang cocok dengan diet jenis ini. Malahan ada juga yang mengalami alergi sesaat setelah mencoba diet tanpa gluten. 

  1. Diet Vegan

Kandungan gula yang sangat tinggi merupakan salah satu pantangan bagi penderita diabetes. Atasi dengan diet vegan, sebuah jenis diet yang mengatur seseorang untuk memakan apapun dalam jenis sayur. Diet vegan melarang seseorang buat makan daging terlalu banyak. Disarankan bagi penderita diabetes untuk memakan beberapa jenis makanan, seperti kacang-kacangan, sayuran hijau serta buah-buahan sebanyak mungkin.

Disarankan mengkonsumsi buah-buahan dengan warna yang berbeda untuk memenuhi asupan makanan. Warna buah yang berbeda mencerminkan kandungan vitamin masing-masing yang berbeda pula.  

Namun, meskipun diet vegan sangat bagus untuk menurunkan berat badan, tetapi sebenarnya diet jenis ini tidak juga bagus untuk jangka panjang. Pasalnya, seseorang jadi kehilangan beberapa hal penting yang diperlukan tubuh seperti asupan zinc, vitamin B-12, serta kalsium yang sebenarnya penting diperoleh pada produk makanan berjenis hewan. 

So, sebaiknya penderita diet vegan tetap harus mengkonsumsi makanan yang mengandung kalsium seperti susu serta daging hewan. Setidaknya seminggu sekali pastikan penuhi konsumsi daging. 

Menu Diet yang Benar Bagi Penderita Diabetes

Penderita diabetes perlu mengatur menu makannya supaya seimbang dan tidak kebanyakan gula. Perlu kehati-hatian, tak hanya dalam hal memilih makanan tetapi juga mengatur porsinya. Ikuti menu diet yang benar bagi penderita diabetes berikut ini:

diet yang benar untuk diabetes

  1. Salad buah tanpa toping keju dan mayo

Salad buah original yang ada di Amerika tidak menyertakan toping mayu atau keju. Sayangnya, di Indonesia salad buah tersedia dalam bentuk yang lebih berbeda, yaitu dengan siraman keju yang melimpah. Banyak yang mengira kalau salad buah kekinian seperti ini tidak akan bikin gemuk dan sah-sah saja dimakan oleh siapapun. 

Padahal. salad buah dengan toping keju dan mayo bisa membuat gula darah naik. Kandungan gula di dalamnya amatlah tinggi, lho. 

  1. Nasi dengan porsi yang sedikit

Biasanya nasi putih lebih terkenal dengan kandungan karbohidratnya yang tinggi. Sebenarnya kadar gula di dalam nasi putih pun juga sama besarnya, lho. Kalau kamu makan nasi putih dalam jumlah yang besar, maka berat badan pun cepat meningkat dan gla darah bisa naik. Itulah kenapa banyak dokter yang menyarankan untuk nggak mengkonsmsi nasi dalam jumlah besar ketika terkena diabetes. 

  1. Roti gandum

Terkenal punya kandungan serat yang tinggi, roti gandum tanpa toping juga tidak semanis roti biasa. Roti gandum juga bisa menahan rasa lapar sehingga kamu pun tidak terlalu nafsu untuk makan lagi. Makan roti gandum di pagi hari untuk mengontrol nafsu makan kamu. 

  1. Makanan dengan protein tinggi

Diet yang dilakukan oleh penderita diabetes mengharuskan Beauty Babe untuk mengkonsumsi makanan dengan kandungan protein yang tinggi. Beberapa contohnya adalah daging dan ikan. Tak hanya bagus untuk membentuk otot, makanan berportein juga bisa memperpanjang rasa kenyang sehingga kamu nggak perlu mengkonsumsi makanan sesering mungkin. 

  1. Susu rendah lemak

Diabetes tak hanya bisa kambuh bila kamu mengkonsumsi makanan manis saja, lho. Faktanya, makanan berlemak juga pantang dikonsumsi. Ini karena lemak jenuh yang bisa meningkatkan kadar kolesterol darah. Bila dirutinkan, maka diabetes akan memicu penyakit jantung. So, batasi konsumsi lemak jenuh supaya Beauty Babe tidak mengalami diabetes kambuhan. 

Salah satu menu diet yang baik bagi penderita diabetes adalah dengan mengkonsumsi susu rendah lemak. Saat ini susu rendah lemak bisa didapatkan di toko terdekat dengan label ‘low fat milk’.

Cara diet yang benar bagi penderita diabetes memang perlu diperhitungkan matang-matang. Beauty Babe nggak bisa sembarangan memilih menu untuk dikonsumsi. Pastikan memilih jenis makanan yang rendah gula serta lemak, ya. 

Bagi kamu yang ingin menurunkan berat badan secara cepat, lebih dari 10 kg dalam 14 hari saja, bisa gunakan teh detox diet Beaudelab. Tertarik mengkonsumsinya? Kunjungi official Shopee Beaudelab. 

Tersedia harga khusus dengan potongan yang lebih murah di tanggal kembar dan event-event tertentu, lho!

Logo Newlab Big Size
Kolagen dan Manfaatnya dalam Pengobatan Luka Bakar

Kolagen dan Manfaatnya dalam Pengobatan Luka Bakar

Luka bakar adalah jenis cedera yang mempengaruhi kulit dan jaringan di bawahnya, sering kali disebabkan oleh paparan panas, bahan kimia, listrik, atau radiasi. Salah satu komponen penting yang telah digunakan dalam pengobatan luka bakar adalah kolagen. Kolagen tidak...

Peran Kolagen dalam Menjaga Kesehatan Mata

Peran Kolagen dalam Menjaga Kesehatan Mata

Kolagen dikenal sebagai protein yang penting untuk kesehatan kulit, sendi, dan tulang. Namun, tahukah Anda bahwa kolagen juga memiliki peran penting dalam menjaga kesehatan mata? Kolagen adalah komponen utama yang membentuk struktur mata, terutama pada kornea dan...

Kolagen dan Pencegahan Osteoporosis pada Lansia

Kolagen dan Pencegahan Osteoporosis pada Lansia

Kekurangan kolagen menjadi salah satu penyebab munculnya osteoporosis. Penyakit osteoporos merupakan kondisi yang sering terjadi pada lansia, ditandai dengan penurunan kepadatan tulang dan meningkatnya risiko patah tulang. Salah satu komponen penting dalam menjaga...

Kolagen untuk Ibu Hamil: Manfaat dan Keamanan

Kolagen untuk Ibu Hamil: Manfaat dan Keamanan

Belakangan ini, kolagen semakin populer sebagai suplemen kesehatan, terutama di kalangan wanita yang ingin menjaga kecantikan kulit dan kesehatan sendi. Hal ini karena kolagen adalah protein alami yang memainkan peran penting dalam membentuk dan menjaga kesehatan...

What’s New
5 Cara Diet Ala Masyarakat Asia

5 Cara Diet Ala Masyarakat Asia

Cara diet ala masyarakat Asia kini sudah menarik perhatian banyak orang karena efektivitasnya dalam menjaga kesehatan dan berat badan sekaligus. Pola makan ini mulanya terinspirasi dari kebiasaan makan tradisional di negara-negara Asia yang kaya akan bahan alami,...

6 Keuntungan Minum Teh Detox Setiap Hari

6 Keuntungan Minum Teh Detox Setiap Hari

Teh detox menjadi salah satu jenis teh yang di klaim mampu membersihkan dan membuang racun dalam tubuh sekaligus menjaga berat badan supaya tetap ideal. Tapi benarkah teh detox se-efektif itu? Teh ini memang telah populer selama bertahun-tahun, terutama bagi mereka...

10 Keuntungan Mengonsumsi Teh Detoks Di Pagi Hari

10 Keuntungan Mengonsumsi Teh Detoks Di Pagi Hari

Banyak sekali keuntungan yang bisa didapatkan dari mengonsumsi teh detoks secara rutin saat pagi hari. Minuman ini diyakini dapat mencegah tubuh kita dari berbagai penyakit dan ampuh untuk mengeluarkan racun di tubuh. Tak hanya sebagai cara diet saja, melainkan juga...