fbpx

Cara Memanjangkan Bulu Mata Dengan Bahan Kimia

Agar terlihat menarik ada beberapa cara memanjangkan bulu mata yang harus kamu ketahui, salah satunya adalah menggunakan bahan kimia. Namun sebelum menggunakannya, kamu harus memilih cara yang benar supaya bisa mencegah kerontokan agar membuat bulu mata tetap sehat.

Karena bulu mata yang sehat berfungsi untuk melindungi mata dari debu, kotoran, keringat dan lainnya. Makanya diperlukan cara yang benar agar bisa mendapatkan hasil maksimal. Namun bagaimana caranya? Mudah sekali, karena kami akan menjelaskannya pada artikel berikut ini.

Cara Memanjangkan Bulu Mata Menggunakan Bahan Kimia

Untuk meningkatkan rasa percaya diri, cara memanjangkan bulu mata yang benar jika menggunakan bahan kimia sangat dibutuhkan. Karena ini merupakan cara yang sangat beresiko dan bisa menyebabkan kerontokan.

Bahan kimia memiliki kandungan yang sangat sensitive dan bisa saja memiliki efek samping jika digunakan secara terus-menerus. Makanya perlu pemahaman khusus apabila mau menggunakannya seperti yang akan di jelaskan di bawah ini, yaitu:

  1. Menggunakan Minyak Jarak

Cara memperpanjang bulu mata menggunakan bahan kimia yang pertama bisa menggunakan minyak jarak. Bahan ini di ketahui mempunyai kandungan yang baik untuk rambut dan kulit yaitu Zat ricinoleic acid. Kandungan ini memiliki peran penting dalam pertumbuhan rambut termasuk bulu mata.

Jika kamu mau menggunakan cara ini untuk memanjangkan bulu mata sangat mudah sekali. Kamu bisa memilih salah satu produk minyak jarak yang tersedia di toko terdekat. Supaya lebih jelas ini dia beberapa caranya, yaitu:

  • Memilih produk minyak jarak murni
  • Bersihkan bulu mata terlebih dahulu
  • Gunakan minyak ini sebelum tidur
  • Celupkan kapas ke dalam minyak jarak
  • Oleskan kapas pelan-pelan pada bagian atas bulu mata
  • Lalu bilas minyak pada pagi hari menggunakan air

Secara keseluruhan untuk efektivitas minyak jarak ini masih dibutuhkan penelitian lebih lanjut dalam memanjangkan bulu mata. Makanya sebelum menggunakan minyak ini, kamu bisa berkonsultasi kepada dokter supaya lebih aman.

cara memanjangkan bulu mata 2

  1. Menggunakan Obat dari dokter

Ada juga cara lainnya yang bisa kamu gunakan untuk memanjangkan bulu mata yaitu dengan menggunakan obat khusus dari dokter. Biasanya dokter akan memberikan obat khusus untuk memanjangkan bulu mata.

Obat ini terbilang sangat efektif karena selain mampu mengobati glukoma, juga bisa memanjangkan bulu mata. Agar bisa mendapatkan manfaatnya kamu bisa menggunakannya secara rutin selama 2 bulan. Karena selama 2 bulan tersebut kamu bisa melihat hasil dari penggunaan obat ini.

  1. Menggunakan Petroleum Jelly

Selanjutnya ada juga cara lainnya untuk memanjangkan bulu mata yaitu dengan menggunakan petroleum jelly. Hanya mengoleskan petroleum jelly sedikit menggunakan kapas pada pangkal bulu mata secara rutin, bisa menjaga kelembapan bulu mata sehingga membuatnya tumbuh lebih cepat.

Bukan hanya itu, Petroleum Jelly juga bisa menjadi pilihan terbaik bagi penderita kulit sensitif atau kondisi tertentu, seperti dermatitis kelopak mata. Jadi untuk keamanannya sangat terjamin dan menjadikannya cara paling ampuh dan efektif untuk dilakukan.

Penggunaan bahan kimia pada bulu mata memang terbilang cukup efektif karena didalamnya ada berbagai kandungan khusus yang mampu membuat bulu mata cepat panjang. Namun ada beberapa resiko yang bisa saja terjadi jika kamu melakukannya.

Itulah beberapa cara memanjangkan bulu mata dengan bahan kimia yang bisa kamu coba. diharapkan untuk berkonsultasi terlebih dahulu kepada ahlinya sebelum menjalani perawatan bulu mata menggunakan bahan kimia. Hal ini karena para ahli akan memberikan solusi terbaik yang bisa kamu lakukan dengan aman.

Logo Newlab Big Size
What’s New
Manfaat Biotin Dalam Serum Bulu Mata

Manfaat Biotin Dalam Serum Bulu Mata

Menggunakan serum bulu mata yang mengandung biotin secara rutin ternyata akan memberikan banyak sekali manfaat kepada penggunanya. Seperti membantu memperkuat bulu mata, menebalkan, dan menjaga supaya bulu mata tetap lembap. Ini bisa saja terjadi, karena biotin ialah...

Cara Memanjangkan Bulu Mata Dengan Minyak Kemiri

Cara Memanjangkan Bulu Mata Dengan Minyak Kemiri

Sekarang ini cara memanjangkan bulu mata dengan bahan-bahan alami kian banyak di gemari. Bulu mata yang panjang merupakan dambaan banyak orang, terutama buat wanita yang ingin tampil dengan mata yang lebih lentik. Selain itu, bulu mata yang sehat dan kuat juga...

5 Zat Penting yang Terkandung Dalam Serum Bulu Mata

5 Zat Penting yang Terkandung Dalam Serum Bulu Mata

Serum bulu mata merupakan salah satu produk kecantikan yang sangat populer pada saat ini. Karena dengan menggunakan serum bisa membuat penampilan semakin terlihat menarik. Namun, jika mengingat sekitar bulu mata sangat sensitif, sangat penting untuk mengetahui...